Workshop BMITL MD GPdI Sulut di Wilayah Sitaro berjalan lancar
Acara Workshop BMITL MD GPdI Sulut di Wilayah Sitaro khususnya Wilayah 111 Siau Satu dan 112 Siau Dua berjalan lancar dan berdampak positif bagi seluruh peserta Workshop di GPdI IMANUEL-BEBALI dihadiri oleh kurang lebih dari 100 peserta dan unsur BMITL MD GPdI Sulut. Acara di awali dengan ibadah dan selanjutnya masuk di dalam sesi pertama dengan judul etika bermedia sosial yang dilayani oleh Pdt. Rickky O.N Kambey dan sesi kedua tentang jurnalis atau redaksi di layani oleh bapak Pdt Ricky Ondang. Dan sesi ketiga dengan judul konten medsos yang dibawakan oleh ibu Pdt M. Lumentut dan diakhiri engan sesi keempat dengan judul website GPdI yang dibawakan oleh bapak Pdt. Lucky Polii **JudikaKaligis

Foto bersama anggota bmitl dengan peserta workshop

Foto bersama bapak pdt lucky Polii